Imbas KTT G20 yang digelar di Bali, maskapai Super Air Jet meminta agar para penumpang mengatur ulang kembali jadwal atau rencana penerbangan mereka ke Bali.
Bandara Banyuwangi disiapkan menjadi tempat parkir sejumlah pesawat anggota KTT G20 di Bali. Pesawat-pesawat tersebut, awalnya ke Bali, lalu akan ke Banyuwangi.