Sepakbola
Beenhakker Diminati Polandia
Kiprah Leo Beenhakker mengarsiteki Trinidad & Tobago (T&T) ternyata menarik perhatian Federasi Sepakbola Polandia (PZPN). Mereka pun berniat merekrutnya untuk menggantikan Pawel Janas.
Kamis, 06 Jul 2006 22:58 WIB







































