detikFinance
Naik Rp 3.000/Gram, Harga Emas Batangan Antam Rp 555.000
Harga emas batangan logam mulia milik PT Aneka Tambang Tbk (Antam) dibuka naik Rp 3.000. Harga pembelian kembali alias buyback juga ikut naik.
Senin, 29 Jun 2015 09:35 WIB







































