detikFinance
Lion Tak Peduli Masuk 'Daftar Hitam' Eropa
Uni Eropa (UE) memasukkan Lion Air di dalam daftar maskapai penerbangan yang dilarang masuk ke wilayahnya. Menanggapi hal ini, Bos Lion Air menyatakan tak peduli.
Senin, 13 Feb 2012 11:37 WIB







































