detikFinance
Demi Jawaban Jujur, BPS Gelas Sensus RTS di Bulan Puasa
BPS akan menggelar Sensus Tumah Tangga Sasaran (RTS) untuk memperoleh jumlah keluarga penerima bantuan sosial. Sensus akan dilakukan pada bulan puasa untuk mendapat jawaban yang jujur.
Jumat, 15 Jul 2011 08:51 WIB







































