detikTravel
Liburan Asyik di Palembang, Ini 5 Rahasianya
Palembang punya banyak tempat wisata yang menarik. Anda bisa mengarungi Sungai Musi, melintasi Jembatan Ampera, berwisata kuliner, dan masih banyak lagi. Nah, ini dia 5 rahasia untuk traveling yang makin asyik di Palembang!
Kamis, 07 Feb 2013 18:22 WIB







































