detikHot
'Kerumunan Terakhir', Novel Terbaru Okky Madasari
Okky Madasari bisa menarik napas lega. Usaha kerasnya menyelesaikan novel kelimanya akhirnya berbuah manis. Kini, penulis peraih penghargaan Khatulistiwa Literary Award itu sudah bisa mengumumkan judul novel terbarunya.
Senin, 11 Apr 2016 13:46 WIB







































