detikFinance
Siapkan Gudang Ekstra, Pertamina Pastikan Serap Tabung 3 Kg
Pertamina telah menyiapkan gudang penyimpanan tabung elpiji tambahan di Jakarta dan Bandung, sehingga bisa memastikan akan menyerap 3 juta tabung elpiji 3 kg hasil produksi dalam negeri.
Jumat, 27 Mar 2009 11:46 WIB







































