Diduga Serangan Jantung, Seorang Nenek Tewas di Angkot
Entah mimpi apa sopir angkot satu ini. Saat melajukan kendaraannya, salah seorang penumpangnya meninggal saat di perjalanan. Diduga, Nursari (60) mengalami serangan jantung.
Jumat, 06 Nov 2009 10:53 WIB







































