detikNews
Antisipasi Perang Israel-Iran, Kapal AS & Inggris Kumpul di Teluk Persia
Armada kapal perang AS dan Inggris berkumpul di Teluk Persia. Hal ini dalam rangka latihan militer gabungan guna mengantisipasi serangan Israel terhadap Iran terkait program nuklir negara tersebut.
Rabu, 19 Sep 2012 11:31 WIB







































