detikFinance
Dihentikan Sementara, Menara Jakarta akan Berubah Wajah
PT Prasada Japa Pamudja selaku konsorsium pembangunan Menara Jakarta menegaskan pembangunan proyek tersebut tetap berlanjut. Namun saat ini sedang didesain ulang bentuknya.
Sabtu, 20 Nov 2010 11:25 WIB







































