Rollingstone
Rivers Cuomo: 'Konser Weezer Akan Menyenangkan!'
Hanya sekitar dua puluh empat jam sebelum grup rock alternatif asal California, AS, Weezer, melaksanakan penampilan perdana mereka di Indonesia untuk pertama kalinya dalam sejarah lewat sebuah konser yang diselenggarakan Selasa (8/1) besok di Lapangan D Senayan, Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta.
Senin, 07 Jan 2013 17:09 WIB







































