detikNews
Kurir Sabu Lintas Kabupaten Dibekuk di Terminal Situbondo
Seorang pria diduga kurir sabu diringkus polisi Situbondo. Pelaku berinisial SN (23), warga Bondowoso, dibekuk saat hendak mengantar paket ke Banyuwangi.
Selasa, 27 Agu 2019 14:59 WIB







































