KY dan MA menggelar dua sidang Majelis Kehormatan Hakim (MKH). Tiga hakim skorsing 2 tahun, dua hakim di antaranya meminta dibelikan hp ke pihak berperkara.
Ketua DPD RI yang juga senator asal Jawa Timur (Jatim), AA LaNyalla Mahmud Mattalitti mengapresiasi 3 atlet senam Jatim yang mendapatkan emas di PON XX Papua.
Bila Kartini masih hidup, mungkin dia tersenyum karena perempuan banyak menduduki jabatan penting di negeri ini. Salah satunya ada lima hakim agung. Siapa saja?
MA membalik kemenangan Orang Tua melawan PT Unilever di kasus sengketa merek pasta gigi Strong. Hasilnya, PT Unilever dinyatakan tidak menjiplak merek Strong.