Di pusat Jakarta ada restoran Eropa baru yang menarik untuk dicoba. Namanya Bastian Restaurant yang menyajikan menu pasta mafaldine hingga steak wagyu lezat.
Cumi-cumi sangat populer disajikan untuk lauk makan. Tiga di antaranya ada berbumbu gurih hingga pedas yang membuat sajian cumi-cumi terasa lebih nikmat.