Ketua Relawan Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Haris Rusly Moti menyebut pihaknya akan mengirim 10 ribu amicus curiae ke Mahkamah Konstitusi (MK).
TKN Prabowo-Gibran mendapat informasi akan ada aksi yang digelar pendukungnya menjelang putusan MK. Para pendukung diimbau menggelar aksi secara damai.