Sandiaga Uno bicara soal komunikasi Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto dengan partai politik (parpol) pengusung Agus Yudhoyono-Sylviana Murni.
Warga Kota Bandung kini bisa memanfaatkan Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). Program tersebut akan memudahkan transaksi non kas untuk mendapatkan sembako.
Presiden Joko Widodo melakukan penyaluran simbolis Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) secara serentak di GOR Popki Cibubur, Jakarta Timur, Kamis (23/2/2017).
Nasib mujur dialami Hadatang (55), nelayan asal Pelabuhan Ratu, Sukabumi, Jawa Barat. Ia selamat meski tersambar petir saat melaut pada Senin (20/2) lalu.