Restoran ini punya penggemar dari berbagai negara yang khusus datang ke sana setiap kali berkunjung ke Malaysia. Crispy Roast Suckling Piglet dan Stuffed Chicken with Fish and Prawn adalah menu andalannya. Rasanya? Hmm, boleh diuji!
Ternyata, ini hanya masalah kekisruhan legalitas. Blue Elephant Restaurant yang berdiri di London sejak tahun 1980 dan kemudian membuka cabang di berbagai kota dunia, ternyata heran ketika bermaksud membuka cabang di Jakarta. Lho, kok sudah ada resto lain dengan nama sama?
Jika suka hidangan Jepang yang berkuah hangat, mampir saja ke tempat ini. Mi ikan pokchoy yang hangat lezat plus isian yang komplet pasti bikin ketagihan. Ditutup dengan kiddy coins pancake, yang manis legit dengan topping potongan buah segar yang nikmat!
Bosan dengan makanan Western atau Eropa? Mungkin Anda perlu mencicip masakan Korea. Di Setiabudi One Building, ada resto bernama SamWon House yang menyajikan ragam kuliner Korea otentik.
Go to Angkor, my friend, to its ruins and to its dreams P. Jennerat de Beerski dalam bukunya Angkor, Ruins in Cambodia, menyeru kepada kita untuk berkunjung ke Angkor, ke reruntuhannya dan ke mimpi
Go to Angkor, my friend, to its ruins and to its dreams P. Jennerat de Beerski dalam bukunya Angkor, Ruins in Cambodia, menyeru kepada kita untuk berkunjung ke Angkor, ke reruntuhannya dan ke mimpi
Di beberapa rumah makan Padang di Jakarta sajian ayam pop memang populer. Warnanya pucat tetapi rasanya sangat gurih. Itulah keistimewaan ayam pop. Sebuah rumah makan sederhana di Bukittingi menjadi asal sajian ini.
Solo ternyata juga terkenal akan masakan Tionghoa. Salah satu restoran yang terkenal adalah Warung Kita yang menyajikan berbagai hidangan Tionghoa dan Eropa dengan sangat unik. Intip juga resto lainnya disini!