FPI dan TPM Tuding Simulasi Penanganan Teroris Sudutkan Islam
Kotak bom bertuliskan "Jihad Fisabilillah Demi Kebenaran" yang digunakan Densus 88 Anti Teror dalam simulasi penanganan teroris dituding telah melecehkan umat Islam. Tudingan itu disampaikan Tim Pembela Muslim (TPM) dan FPI.
Kamis, 24 Mar 2011 18:09 WIB







































