Rollingstone
'The Raid' Mulai Menyerbu Jakarta, 23 Maret 2012
The Raid sebagai film Indonesia kedua sutradara berdarah Wales, Gareth Evans, akhirnya tayang perdana untuk umum pada hari Jumat (23/3) mendatang atau bertepatan dengan perayaan Hari Raya Nyepi.
Senin, 19 Mar 2012 20:35 WIB







































