detikFinance
Pengusaha: Mengurus Izin di BKPM Terukur, di Kementerian yang Lama
Presiden Joko Widodo kemarin secara mengejutkan melakukan inspeksi mendadak ke kantor Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). Pria yang akrab disapa Jokowi ini mendapati izin mengurus investasi masih lambat.
Rabu, 29 Okt 2014 08:51 WIB







































