detikNews
RSHS: Bocah asal Kab Bandung Bukan Terjangkit Flu Babi
Bocah asal Kabupaten Bandung yang sebelumnya diduga terjangkit virus H1N1 atau sering disebut flu babi, berdasarkan tes darah dinyatakan negatif.
Kamis, 25 Nov 2010 22:59 WIB







































