detikOto
1 Dekade, Populasi Honda Jazz di Indonesia Mencapai 228.554 Unit
Honda Jazz pertama kali diluncurkan di Indonesia pada tahun 2004 silam. Sejak pertama diluncurkan hingga bulan Mei 2014 lalu, populasi Honda Jazz sudah mencapai 228.554 unit di seluruh Indonesia.
Kamis, 26 Jun 2014 18:10 WIB







































