detikFinance
Jababeka Bangun Hollywood Rp 3,6 Triliun
PT Kawasan Industri Jababeka Tbk (KIJA) akan menyelesaikan pusat industri perfilman yang dinamakan Movieland dalam beberapa tahun lagi. Proyek ini menyerap investasi Rp 3,6 triliun.
Jumat, 24 Jul 2009 14:53 WIB







































