detikNews
Mantan Hakim Tipikor: Makin Susah Cari Hakim Lagi
Beberapa hakim Pengadilan Tipikor di Semarang, belum menerima gaji dan tunjangan mereka secara rutin. Kondisi ini cukup memprihatinkan karena dapat membuat profesi hakim Tipikor semakin sulit dicari.
Senin, 28 Mar 2011 09:13 WIB







































