detikNews
Kontras Tagih Janji Pemerintah Ratifikasi Konvensi Orang Hilang
Kontras mendatangi Direktorat Jenderal HAM Depkum HAM. Bersama para keluarga orang hilang, mereka menagih janji penanganan kasus orang hilang dalam ratifikasi konvensi internasional.
Selasa, 01 Sep 2009 12:33 WIB







































