Sepakbola
'Si Merah' Akan Selalu Menunggu Kepulangan Gerrard
Kepergian Steven Gerrard dari Liverpool akhir musim ini bukan berarti perpisahan untuk selama-lamanya. Sebab Gerrard diyakini akan kembali lagi ke "rumah" yang membesarkan namanya tersebut.
Sabtu, 16 Mei 2015 01:51 WIB







































