detikNews
Ini Alasan Polda Sulselbar Terima Dana Pengusaha untuk Bangun Polsek
Polda Sulawesi Selatan Barat (Sulselbar) menerima sumbangan pengusaha Najmiah Muin dan Ricky Tandiawan untuk membangun Polsek Tamalate. Alasannya kondisi Polsek sudah mengkhawatirkan.
Kamis, 05 Jul 2012 14:51 WIB







































