BMKG DIY memprediksi hujan dengan intensitas beragam di seluruh wilayah DIY mulai siang hari, termasuk Jogja, Sleman, Bantul, Kulon Progo, dan Gunungkidul.
Sektor pariwisata Indonesia mencatat kenaikan 13% kunjungan wisman di awal 2025. Target 14,6-16 juta kunjungan optimis tercapai, termasuk saat Lebaran.