Abdee Slank hadir di antara puluhan artis dan pekerja seni yang mendatangi KPU untuk mendorong terciptanya pilpres jujur dan bersih. Ia mengajak masyarakat pro aktif melaporkan pada pengawas pemilu jika ada kecurangan.
Q: Karena waktu telah mepet, selain dengan formulir A5, bisakah saya ikut nyoblos? Alamat KTP saya Tulungagung-Jawa Timur, saat ini saya berada di Bali. Untuk mengurus A5 sepertinya sudah tidak cukup waktu. Bisakah saya mencoblos hanya dengan membawa KTP?
Capres nomor urut satu, Prabowo Subianto akan beraktivitas santai menjelang Pilpres 2014 besok. Dia akan nonton bareng pertandingan sepakbola Piala Dunia pada dini hari jelang pencoblosan.
Satu hari jelang pemungutan suara, puluhan artis dan pekerja seni mendatangi kantor KPU di Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat. Mereka mendorong KPU menyelenggarakan pilpres secara jujur dan bersih.
Kopassus menegaskan kembali kenetralannya dalam pengamanan Pilpres 2014. Netralitas prajurit Kopassus tidak bisa ditawar. Korps baret merah itu juga tak segan memberi sanksi bila ada prajurit yang melanggar netralitas.
Popularitas capres Jokowi tak hanya menyentuh artis dalam negeri, tapi juga merambah pelaku dunia hiburan internasional. Meski tak punya hak pilih, sejumlah artis internasional mengajak penggemarnya mencoblos Jokowi.
Revisi UU Nomor 27 tahun 2009 tentang Kedudukan MPR, DPR,DPD, dan DPRD dijadikan medan tempur kubu Prabowo untuk membungkam kubu Jokowi di DPR sebelum pilpres. Jika kalah voting, PDIP sebagai pemenang Pileg 2014 tak otomatis jadi ketua DPR. Seperti apa peta kekuatannya?
Tim Pemenangan Prabowo Subianto menegaskan pihaknya siap menghormati keputusan pilihan rakyat dalam Pemilu Presiden, Rabu besok. Apapun hasilnya yaitu menang atau kalah adalah sebuah kompetisi politik.