Salah seorang rekan dekat Ahok, Ketua DPP Golkar Ace Hasan mengaku senang mendengar kabar rencana pernikahan Ahok. Ace berencana menjenguk Ahok di Mako Brimob.
Sosok Ahok tetap menjadi perhatian meski masih mendekam dipenjara. Mulai dari cerai dengan Veronica Tan hingga rencana menikah dengan Bripda PND. Seperti apa?