detikFinance
Terseret Kasus Yunani dan Portugal, IHSG Terpangkas 20 Poin
IHSG ditutup turun 20 poin akibat aksi jual asing cukup massif akibat sentimen negatif bursa-bursa global menyusul penurunan peringkat Yunani dan Portugal.
Rabu, 28 Apr 2010 12:05 WIB







































