detikSport
Hamilton Alami Masalah Mesin!
Drama terjadi di lap-lap awal GP Brasil. Lewis Hamilton mengadapi tiga "musuh" yang membuatnya kehilangan dua posisi saat start. Ia bahkan mengalami masalah mesin di lap kesembilan.
Minggu, 21 Okt 2007 23:26 WIB







































