detikNews
Bawa Sabu dan Ribuan Ekstasi, 2 Bandar Narkoba Asal Malaysia Ditangkap
Tiga tersangka bandar narkoba jaringan Internasional dibekuk Direktorat Narkoba Polda Kalimantan Barat saat ketiganya sedang menunggu jadwal keberangkatan menuju ke Jakarta melalui Bandara Supadio Pontianak.
Senin, 19 Agu 2013 20:42 WIB







































