detikNews
Majelis Hakim Bacakan Vonis Ba'asyir 16 Juni Mendatang
Persidangan perkara dugaan terorisme dengan terdakwa Abu Bakar Ba'asyir akan memasuki babak akhir. Majelis Hakim PN Jakarta Selatan akan membacakan vonis atas Ba'asyir pada 16 Juni mendatang.
Senin, 06 Jun 2011 15:28 WIB







































