detikNews
Kisah Petani Dibui 7 Bulan karena Jual Benih Tak Bersertifikat
Hidupnya yang pahit tak mematahkan semangatnya mencari keadilan. Bagi Kuncoro (45), UU yang seharusnya mendatangkan kesejahteraan malah menimbulkan petaka. Sebab UU No 12/1992 mengantarkan dirinya ke balik penjara selama 7 bulan.
Jumat, 28 Sep 2012 05:37 WIB







































