detikNews
4 ABK Kapal Meledak Diselamatkan Nelayan Lamongan
Empat Anak Buah Kapal (ABK) diselamatkan nelayan Lamongan. Mereka diselamatkan setelah kapal yang mereka tumpangi meledak dan terbakar di perairan Kelambau, Kota Baru, Kalimantan Selatan.
Minggu, 30 Nov 2014 19:07 WIB







































