detikNews
Bidan Tewas Ditumbuk Batu Ulekan
Seorang bidan pensiunan RS Polri di Pekanbaru tewas mengenaskan. Kepalanya pecah ditumbuk batu ulekan. Pelakunya seorang perampok wanita paruh baya yang berpura-pura sebagai pasien.
Kamis, 30 Nov 2006 17:12 WIB







































