detikNews
Tak Memihak Jokowi-JK Ataupun Oposisi, Syarief Hasan: PD Jadi Penyeimbang
Dalam pemilihan presiden, Partai Demokrat sempat bersikap netral. Di pemerintahan selanjutnya, partai berlambang bintang mercy ini akan mengambil posisi sebagai 'penyeimbang'.
Jumat, 15 Agu 2014 10:02 WIB







































