detikFinance
Setelah Tembus Level 1.120, IHSG Berpotensi Naik Lagi
Setelah berhasil menembus level 1.120 pada perdagangan kemarin, IHSG pada Jumat (17/6/2005) diprediksi akan kembali menguat.
Jumat, 17 Jun 2005 09:25 WIB







































