Motor Honda Beat dan pengendaranya tercebur ke sungai di tepi jalan Bendogantungan-Nglinggi, Klaten, gegara menghindari lubang jalan. Begini kondisinya.
Polres Demak membenarkan adanya pengeroyokan di Jembatan Layang Ganefo pada Jumat (27/12) dini hari. Korban disebut meninggal usai dilarikan ke rumah sakit.