detikFinance
Korban-korban Madoff Bersuara
Para korban Bernard Madoff senilai US$ 50 miliar kini mulai bersuara. Perusahaan-perusahaan di Asia, Eropa mulai membeberkan nilai kerugian investasinya di Madoff.
Senin, 15 Des 2008 08:51 WIB







































