detikNews
Obama Peringatkan Korut
Presiden AS Barack Obama berjanji akan memberikan respons yang "keras" jika Korut benar-benar meluncurkan rudalnya. Peringatan ini disampaikan Obama di tengah persiapan Korut untuk meluncurkan apa yang disebutnya sebagai satelit.
Jumat, 03 Apr 2009 11:59 WIB







































