detikSport
Wizards Kalah, Magic Juara Divisi
Orlando Magic memastikan diri menjadi juara Divisi Southeast berkat kekalahan yang diderita Washington Wizards atas Utah Jazz, 87-129. Buat Magic, ini adalah gelar divisi pertama sejak 1995-96 lalu.
Selasa, 01 Apr 2008 14:15 WIB







































