detikNews
Ke Mana Arah Koalisi Gerindra?
Sampai saat ini peta koalisi belum ada satu pun yang mengkristal, seluruh partai yang mau berkoalisi masih bersifat cair. Berkaitan dengan pembicaraan tentang koalisi, hal ini tidak boleh dibiarkan hanya menjadi kepentingan para elite. Koalisi harus ditempatkan pada wacana publik dan untuk kepentingan publik.
Kamis, 24 Apr 2014 12:40 WIB







































