detikNews
Pembakaran Pondok Syiah, Ketum Ansor: Jika Kader Terlibat akan Dipolisikan
GP Ansor prihatin atas insiden pembakaran tempat ibadah Syiah di Desa Karang Gayam, Kecamatan Omben, Sampang, Madura. GP Andor berjanji akan menidak tegas anggotanya bia ada yang terlibat dalam aksi tersebut.
Jumat, 30 Des 2011 17:05 WIB







































