Bali United merekrut Teppei Yachida, gelandang Jepang, untuk putaran kedua Super League 2025/2026. Pelatih Johnny Jansen berharap Yachida segera beradaptasi.
Ruben Amorim menjelaskan perubahan formasi Manchester United menjadi 4-2-3-1 saat menang 1-0 atas Newcastle. Keputusan diambil untuk adaptasi, bukan tekanan.
Tim SAR mengerahkan 12 kapal dan 11 penyelam untuk mencari tiga WNA Spanyol yang hilang setelah kapal pinisi Putri Sakinah tenggelam di Selat Pulau Padar.
AFC akan menggelar drawing 16 besar ACL 2 hari ini. Persib Bandung, juara Grup G, siap hadapi calon lawan, Cong An Ha Noi, Ratchaburi FC, atau Pohang Steelers.
Polda NTT mengerahkan sejumlah peralatan canggih mengoptimalkan pencarian korban kapal pinisi tenggelam di Selat Pulau Padar, Taman Nasional Komodo, Labuan Bajo
Tim SAR masih lakukan pencarian pada pelatih Valencia B Wanita, Fernando Martin di Labuan Bajo. Drone bawah laut dan thermal diluncurkan, cuaca tidak mendukung.