Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf hari ini melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Kepresidenan
Wapres Ma'ruf Amin mengaku siap menjadi mediator untuk mendamaikan perseteruan PKB dengan PBNU. Namun Ma'ruf menolak jika dirinya hanya dijadikan peluru.