Tempat-tempat di Indonesia berikut ini, akan membuat kamu melepas gadget karena sinyal sulit didapat. Tapi tenang, silakan nikmati panorama yang ciamik!
Sungai Kapuas di Pontianak disebut sebagai salah satu yang terpanjang di dunia. Namun ada sungai di Sultra dengan panjang 20 meter yang diyakini sebagai yang terpendek di dunia.
Sungai Kapuas di Pontianak disebut sebagai salah satu yang terpanjang di dunia. Namun ada sungai di Sultra dengan panjang 20 meter yang diyakini sebagai yang terpendek di dunia
Penumpang Lion Air bercanda membawa bom kala melewati pemeriksaan X-Ray di Bandara Cengkareng. Penumpang itu sempat diamankan Aviation Security (Avsec).
Provinsi Sulawesi Tenggara atau Sultra memiliki banyak potensi wisata yang belum terjamah. Buktinya adalah Danau Biru bak kaca di Kabupaten Kolaka Utara.