Sepakbola
Milan Sudah Lama Inginkan Bale
AC Milan mengaku sudah lama memantau Gareth Bale. Namun Wakil Presiden Milan Adriano Galliani ini mengakui bahwa untuk memboyong Bale sekarang butuh dana yang besar.
Jumat, 22 Okt 2010 12:02 WIB







































